Page 21 - BUKU PPID SUMBAR 2022
P. 21

c. Informasi  tentang  kinerja  dalam  lingkup  badan  publik  berupa
                                narasi realisasi program dan kegiatan yang telah maupun sedang

                                dijalankan;
                             d. Informasi  tentang  laporan  keuangan  yang  sekurang-kurangnya

                                meliputi :

                                1. Rencana dan laporan realisasi anggaran.
                                2. Neraca.

                                3. Laporan  arus  kas  dan  catatan  atas  laporan  keuangan  yang
                                  disusun sesuai standar akuntansi yang berlaku.

                                4. Daftar aset dan investasi.
                             e. Ringkasan akses Informasi Publik sekurang-kurangnya terdiri atas:

                                1. Jumlah permohonan Informasi Publik yang diterima.

                                2. Waktu  yang  diperlukan  dalam  memenuhi  setiap  permohonan
                                  Informasi Publik.

                                3. Jumlah  permohonan  Informasi  Publik  yang  dikabulkan  baik

                                  sebagian  atau  seluruhnya  dan  permohonan  Informasi  Publik
                                  yang ditolak.

                                4. Alasan penolakan permohonan Informasi Publik.
                             f.  Ringkasan tentang peraturan, keputusan, dan/atau kebijakan yang

                                mengikat  dan/atau  berdampak  bagi  publik  yang  dikeluarkan  oleh
                                Badan Publik yang sekurang-kurangnya terdiri atas :

                                1. Daftar   rancangan      dan    tahap    pembentukan      Peraturan

                                  Perundang-undangan,  Keputusan,  dan/atau  Kebijakan  yang
                                  sedang dalam proses pembuatan.

                                2. Daftar  Peraturan  Perundang-undangan,  Keputusan,  dan/atau
                                  kebijakan yang telah disahkan atau ditetapkan.

                             g. Informasi tentang hak dan tata cara memperoleh Informasi Publik,
                                serta  tata  cara  pengajuan  keberatan  serta  proses  penyelesaian

                                sengketa      Informasi     Publik    berikut     pihak-pihak     yang

                                bertanggungjawab yang dapat dihubungi.
                             h. Informasi  tentang  tata  cara  pengaduan  penyalahgunaan

                                wewenang  atau  pelanggaran  yang  dilakukan  baik  oleh  pejabat






                                                              20
   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26